Jumat, 30 Desember 2011

Memahami Mengapa Wanita Menangis

Suatu ketika, ada seorang anak laki-laki yang bertanya pada ibunya. “Ibu, mengapa Ibu menangis?”. Ibunya menjawab, “Sebab aku wanita”. “Aku tak mengerti” kata si anak lagi. Ibunya hanya tersenyum dan memeluknya erat. “Nak, kamu memang tak akan pernah mengerti….”

Kemudian anak itu bertanya pada ayahnya. “Ayah, mengapa Ibu menangis?, Ibu menangis tanpa sebab yang jelas”. sang ayah menjawab, “Semua wanita memang sering menangis tanpa alasan”. Hanya itu jawaban yang bisa diberikan ayahnya.

Sampai kemudian si anak itu tumbuh menjadi remaja, ia tetap bertanya-tanya, mengapa wanita menangis. Hingga pada suatu malam, ia bermimpi dan bertanya kepada Tuhan, “Ya Allah, mengapa wanita mudah sekali menangis?”

Dalam mimpinya ia merasa seolah Tuhan menjawab, “Saat Kuciptakan wanita, Aku membuatnya menjadi sangat utama. Kuciptakan bahunya, agar mampu menahan seluruh beban dunia dan isinya, walaupun juga bahu itu harus cukup nyaman dan lembut untuk menahan kepala bayi yang sedang tertidur.

Kuberikan wanita kekuatan untuk dapat melahirkan dan mengeluarkan bayi dari rahimnya, walau kerap berulangkali ia menerima cerca dari anaknya itu. Kuberikan keperkasaan yang akan membuatnya tetap bertahan, pantang menyerah saat semua orang sudah putus asa.

Kepada wanita, Kuberikan kesabaran untuk merawat keluarganya walau letih, walau sakit, walau lelah, tanpa berkeluh kesah.

Kuberikan wanita, perasaan peka dan kasih sayang untuk mencintai semua anaknya dalam kondisi dan situasi apapun. Walau acapkali anak-anaknya itu melukai perasaan dan hatinya. Perasaan ini pula yang akan memberikan kehangatan pada bayi-bayi yang mengantuk menahan lelap. Sentuhan inilah yang akan memberikan kenyamanan saat didekap dengan lembut olehnya.

Kuberikan wanita kekuatan untuk membimbing suaminya melalui masa-masa sulit dan menjadi pelindung baginya. Sebab bukannya tulang rusuk yang melindungi setiap hati dan jantung agar tak terkoyak.

Kuberikan kepadanya kebijaksanaan dan kemampuan untuk memberikan pengertian dan menyadarkan bahwa suami yang baik adalah yang tak pernah melukai istrinya. Walau seringkali pula kebijaksanaan itu akan menguji setiap akesetiaan yang diberikan kepada suami agar tetap berdiri sejajar, saling melengkapi dan saling menyayangi.

Dan akhirnya Kuberikan ia air mata agar dapat mencurahkan perasaannya. Inilah yang khusus Kuberikan kepada wanita, agar dapat digunakan kapan pun ia inginkan. Hanya inilah kelemahan yang dimiliki wanita, walaupun sebenarnya air mata ini adalah air mata kehidupan”.

Semoga kita bisa mengambil hikmah dalam setiap kejadian.

Dan bilamana ada kata maupun penulisan yang salah mohon di benarkan
Salah dan Hilaf andai ada kata yang kurang berkenan mohon ma'afkan
Kami Hanya Insaniah fakir Hamba Allah yang tiada daya dan Upaya

Dipersilahkan bagi yang ingin share or copas jikalau bermanfa'at,
sumber: a.z.m.a

Sabtu, 24 Desember 2011

Marry You

Don't say no no no no..
Just say Yeah yeah yeah yeah
And we'll go go go go
If you're ready, like i'm ready.

'Cause it's a beautiful night
We're looking for something dumb to do
Hey baby
I think I wanna marry you

Is it the look in your eyes
Or is it this dancing juice?
Who cares, Baby
I think I wanna marry you


ini sepenggal lirik lagu dari Bruno Mars yg berjudul Marry You dan tak jarang disela2 kegiatan sering aku nyayikan. tdi siang aja pas ngontrol ke pabrik tanpa sadar aku nyayiin nih lagu, kata salah satu karyawan bilang aku kebelet pengen dilamar. wkwkwk hanya bisa ketawa2 aja aku mah. :p

entah kenapa akhir2 ini aku suka lagu ini, pdahal ini lagu udah lama bgt, knpa aku baru demen sekarang? telaaaat bgt. ternyata bagus jga lagunya, n sedikit energik lumayan lah buat penyemangat mah. :D
apalagi klo pas dengerin bruno nyayi nih lagu, berasa dia nyayi buatku. #PedeMampus. hahaha

hmm, jdi pgen deh, suatu saat nanti ada seorang pangeran berkuda putih yang bakal nyayiin nih lagu buatku.. #Eaaa #KhayalanTingkatDewa

Jumat, 23 Desember 2011

Mendung

Mendung di kotaku sekarang, bagaimana dengan kotamu mendung juga kah.?
Semoga mendung di sore ini tak semendung hatimu kawan, jangan seperti hatiku yang ikut2an mendung juga. bener2 imitasi hatiku ini ya. ckckck

Yakin, hujan pun akan menampakkan dirinya sebentar lagi.
Malam ini langit mendung akan menyembunyikan bintang kecil yang biasa ku lihat dari loteng, 
Andaikan langit mendung bisa menyembunyikan kegalauanku juga.

Kamis, 22 Desember 2011

Maaf

Hey sudah hampir 2 bulan, komunikasiku dengannya tidak selancar dulu. Bahkan sebulan terakhir ini dia mendiamkanku tidak pernah menyapaku lagi. Awalnya memang aku yg salah dan sebenarnya dia juga salah sih, atau kita sama2 egois.

Sudah berusaha untuk berkomunikasi lagi dengannya tapi nyatanya responnya tidak cukup baik. Entahlah aku pun bingung harus bagaimana lagi dan (masih) merasa bersalah, sekarang hanya bisa pasrah dengan nasib pertemanan kami. Mungkin beginilah yang dia inginkan, aku tidak ada hak untuk menuntut ini itu. Bahkan sekarang pun aku segan untuk berkomunikasi lagi dengannya, tak tahu knpa..
Tapi tanpa dipungkiri aku juga merindukannya. Kalaupun dia mau aku bisa bisu dan tuli hanya kepadanya, jika itu memang yang terbaik.
Yah, liat saja nanti lah nasib pertemanan kami akan seperti apa. hanya bisa berucap dari kejauhan sini "Maaf" :(
 



semoga dirimu selalu senantiasa berada dilindunganNYA
Amin Ya Rabb. . .

Selasa, 20 Desember 2011

Jauh . . .

Begitu dekat namun begitu jauh.
Haruskah q mengaku kalah dan menjauh. 
Tolong biarkan aku tetap mencintaimu.
Bahkan jika hanya dari kejauhan.


Ijinkan aku mencintaimu dengan caraku . . .

Senin, 19 Desember 2011

Diam

Ada kata yang sebaiknya tak dikatakan. 
Ada rasa yg sebaiknya tak diungkapkan. 
Dan terkadang karena itu aku memilih mencintaimu dalam diam.


Andai hati bisa berbicara...

Minggu, 18 Desember 2011

Easy

It's so easy loving you  
There really isn't much to do  
We don't have to dim the lights  
We don't have to make it right
   
It's so easy loving you  
We don't have to make a move  
We can lie around all day, being lazy

When the world conspires to break us up  
Someone says you're not good enough  
We still know what we've got, it's easy

Even though I keep testing you  
Slow you down and mess with you  
Then we walk the beach at night
And it's alright

Think I’ve known you all my life
Even though we met in May  
In your eyes I see a light, 
it's easy

Sometimes when you're far away  
My mind plays tricks but that's okay  
Cause I still know what we've got it's easy 
Easy

[ From: http://www.metrolyrics.com/easy-lyrics-alyssa-bernal.html ]


 

Sabtu, 17 Desember 2011

Mencintai atau Dicintai???

Sering kali q mendengar quote "Lebih baik dicintai daripada mencintai". 
bukannya cinta itu memberi dan menerima tanpa berharap balasan? 
hmm, q kurang setuju dengan qoute tersebut, menurutku egois. atau hnya karena kita mencintai kita takut patah hati atau bahkan sampai terlalu jatuh,,?? wajar saja disetiap ada pertemuan pasti ada perpisahan, setiap yang datang pasti akan pergi, menurutku itu adil dan semua juga tahu Allah Maha Adil jadi setiap hal dibuat ballance karenaNYA.


Bahkan Mario Teguh pun pernah bilang "Lebih baik mencintai daripada dicintai asalkan orang itu menjadikan kita menjadi lebih baik". bukan berarti q menganggap qoute "Lebih baik dicintai daripada mencintai" itu salah tapi tidak sepenuhnya benar.

Dulu q pun sempat berpikir seperti itu, tapi kenyataannya sampai saat ini q masih menikmati mencintai seseorang dalam diam, tak peduli orang tersebut menyadarinya atau tidak,.Walaupun tak dipungkiri q sering patah hati karenanya tapi q pun bisa lebih baik karenanya, andaikan dia tahu tanpa disengaja dia sering membuatku tersenyum :)
 

Jumat, 16 Desember 2011

Kesedihanku

Sepinya hari yang q lewati,
tanpa ada dirimu menemani
sunyiku rasa dalam hidupku
tak mampu aku tuk melangkah

masih ku ingat indah senyummu
yang selalu membuatku mengenangmu
terbawa aku dalam sedihku
tak sadar kini kau tak disini

engkau masih yang terindah
indah di dalam hatiku
mengapa kisah kita berakhir yg seperti ini
ya, yg seperti ini...

hampa kini yg kurasa, menangis pun ku tak mampu.
hanya sisa kenangan terindah dan kesedihanku...